Lompat ke konten

KPU Jepara Lakukan Klarifikasi Keanggotaan Ganda Partai Politik

JEPARA, Lingkarjateng.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jepara melakukan klarifikasi kepada anggota partai politik (parpol) yang belum dapat dipastikan keanggotaannya karena kegandaan eksternal pada verifikasi administrasi perbaikan yang berlangsung pada tanggal 8-9 Oktober 2022. KPU mengklarifikasinya setelah memverifikasi surat… Selengkapnya »KPU Jepara Lakukan Klarifikasi Keanggotaan Ganda Partai Politik

Jelang Pemilihan Petinggi, Pemkab Jepara Minta Warga Jaga Kerukunan

JEPARA, Lingkarjateng.id  –  Penjabat (Pj) Bupati Jepara, Edy Supriyanta, melalui Asisten II Sekda Dyar Susanto, menegaskan agar pelaksanaan pemilihan petinggi (Pilpet) jangan sampai mengakibatkan perpecahan di tengah masyarakat. Hal ini disampaikan saat melakukan Safari Jumat di Masjid Darrurahman, Desa Bandungrejo,… Selengkapnya »Jelang Pemilihan Petinggi, Pemkab Jepara Minta Warga Jaga Kerukunan