Lompat ke konten

Aturan Seragam Adat Jadi Beban Tambahan Wali Murid di Rembang, Pihak Sekolah Siap Sosialisasikan Aturan Baru

REMBANG, Lingkarjateng.id – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbud Ristek) mengeluarkan aturan terbaru penggunaan pakaian adat untuk seragam sekolah bagi peserta didik SD-SMP. Aturan itu dijadwalkan berlaku mulai 7 September 2022. Kebijakan tersebut menuai pro dan kontra di masyarakat.… Selengkapnya »Aturan Seragam Adat Jadi Beban Tambahan Wali Murid di Rembang, Pihak Sekolah Siap Sosialisasikan Aturan Baru

Hari Museum Nasional, Pemkab Jepara Maknai Museum RA Kartini Perkuat Edukasi Sejarah

JEPARA, Lingkarjateng.id – Museum adalah rumah peradaban, tempat tumbuh dan berkembangnya kemampuan berpikir serta kreativitas masyarakat, tak terkecuali di Jepara. Hal tersebut dikatakan Pj Bupati Jepara Edy Supriyanta yang diwakili Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jepara, Zamroni Lestiaza saat… Selengkapnya »Hari Museum Nasional, Pemkab Jepara Maknai Museum RA Kartini Perkuat Edukasi Sejarah