Lompat ke konten

Tersapu Gelombang, Hiu Tutul Terdampar Mati di Pantai Welahan Wetan Cilacap

CILACAP, Lingkar.news – Kepala Resor Konservasi Wilayah Cilacap Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Tengah (Jeteng) Wahyono mengatakan seekor hiu tutul (Rhincodon typus) terdampar di Pantai Welahan Wetan, Kabupaten Cilacap. “Berdasarkan laporan yang kami terima, hiu tutul tersebut ditemukan dalam… Selengkapnya »Tersapu Gelombang, Hiu Tutul Terdampar Mati di Pantai Welahan Wetan Cilacap

KPU Purbalingga Masih Kekurangan 12.820 Kotak Suara Pemilu 2024

PURBALINGGA, Lingkar.news – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, menerima logistik Pemilu 2024 berupa 2.000 kotak suara, yang langsung disimpan di gudang logistik di Desa Kedungjati, Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga. Ketua KPU Kabupaten Purbalingga Sudarmadi mengatakan, dengan pengiriman… Selengkapnya »KPU Purbalingga Masih Kekurangan 12.820 Kotak Suara Pemilu 2024

Pj Bupati Edy Minta HKN Jadi Momentum Bangkitkan Semangat Wujudkan Jepara Sehat

JEPARA, Lingkar.news – Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta meminta agar peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59 jadi momentum membangkitkan semangat dan optimisme untuk mewujudkan Jepara sehat. Ia meminta agar kebiasaan hidup sehat dimulai dari lingkup terkecil lebih dulu yaitu… Selengkapnya »Pj Bupati Edy Minta HKN Jadi Momentum Bangkitkan Semangat Wujudkan Jepara Sehat

Tekan Angka Perceraian di Jepara, Gus Haiz Minta Pihak Terkait Kaji Penyebabnya

JEPARA, Lingkarjateng.id – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara Haizul Ma’arif meminta pihak-pihak terkait seperti Kementerian Agama, Pengadilan Agama, Penyuluh Agama untuk mengkaji atau membedah penyebab terjadinya perceraian di Jepara untuk mencegah penambahan perkara. “Kementerian Agama, Pengadilan Agama,… Selengkapnya »Tekan Angka Perceraian di Jepara, Gus Haiz Minta Pihak Terkait Kaji Penyebabnya

Normalisasi Sungai SWD II Dimulai Pekan Depan, Sejumlah Bangunan di 3 Desa bakal Ditertibkan

JEPARA, Lingkarjateng.id – Waktu pengerjaan proyek normalisasi Sungai Serang Welahan Drainase (SWD) II di Kecamatan Kedung, Kabupaten Jepara telah disepakati dan pelaksanaannya akan dimulai pekan depan. Hal ini mencuat dalam Rapat Koordinasi di Ruang Command Center Setda Jepara, Senin, 27… Selengkapnya »Normalisasi Sungai SWD II Dimulai Pekan Depan, Sejumlah Bangunan di 3 Desa bakal Ditertibkan